Harga ZTE Axon Elite Terbaru (September 2015)
Setelah sempat tidak meluncurkan produk baru, ZTE hadir
kembali dengan produk dan inovasi terbarunya. ZTE Axon Elite sesuai dengan
namanya, desain dan warna pada ponsel pintar ini begitu elegan dan terlihat
elit. Namun bagaimana dengan spesifikasinya? Apakah ZTE Axon Elite menghadirkan
fitur-fitur yang elit dan berkelas? Berikut ulasannya untuk anda.
ZTE Axon Elite |
Spesifikasi ZTE Axon Elite
|
|
Harga ZTE Axon Elite
Bulan / Tahun
|
Harga Baru
|
Harga Bekas
|
Januari 2014
|
Rp –
|
–
|
Februari 2014
|
Rp –
|
–
|
Maret 2015
|
Rp –
|
–
|
April 2015
|
Rp –
|
–
|
Mei 2015
|
Rp –
|
–
|
Juni 2015
|
Rp –
|
–
|
Juli 2015
|
Rp –
|
–
|
Agustus 2015
|
Rp –
|
–
|
September 2015
|
Rp 6.599.000,-
|
–
|
ZTE Axon Elite ini memiliki desain elegan dengan sentuhan
warna hitam dan emas. Dengan ukuran yang pas, tidak terlalu besar saat di
genggam di tangan. Walaupun bukan termasuk merk ponsel pintar yang mampu
menandingi sekelas iPhone, namun untuk
sisi layar ponsel pintar ini sudah mendukung teknologi In Plane Switching. Tak
cukup itu, ponsel pintar ini juga sudah mendukung teknologi Fingerprint sensor
dan multitouch 10 fingers. Berbicara mengenai memori, ponsel pintar ini
memberikan anda kapasitas memori internal sebesar 32 GB yang dapat anda tambah
dengan kartu memori eksternal hingga maksimal 128 GB. Untuk anda yang gemar
bermain game online, ZTE Axon Elite memberikan anda rasa bebas dengan RAM sebesar
3 GB. Hal ini akan membuat performa ponsel pintar semakin cepat dan multi
tasking. Resolusi kamera pada ponsel pintar ini cukup memberikan kabar gembira.
Pada kamera belakang sudah di lengkapi dengan lensa sebesar 13 MP plus
fitur-fitur tambahan yang melengkapi kebutuhan anda. autofocus, dual-LED flash,
Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR adalah fitur tambahan
yang melekat pada kamera belakang handphone ini. Tentu hal ini akan semakin
meningkatkan kualitas dan mutu hasil tangkapan anda. Di era sekarang, tak
lengkap jika suatu produk smartphone hanya mengandalkan satu kamera. Seperti halnya
ZTE Axon Elite yang menghadirkan kamera sekunder atau kamera depan dengan
resolusi sebesar 8 MP. Baterai yang cukup tahan lama yaitu dengan daya sebesar 3000
mAh dan dari segi sistem, ZTE Axon Elite telah memasang android versi terbaru
yakni Lollipop. Bila soal harga memang termasuk mahal untuk ponsel pintar merk
lain dengan fitur yang sama namun ini bisa menjadi alternatif untuk anda yang
ingin menikmati fitur-fitur canggih ZTE Axon Elite ini.