Harga Xiaomi Mi Pad 7.9 Terbaru (September 2015)
Xiaomi tahun ini memang banyak menghadirkan berita-berita
mengejutkan. Selain akan meluncurkan produk smartphone dengan layar lengkung yang
di kabarkan bakal menandingi Samsung Galaxy S6 Edge, Xiaomi juga akan merambah
ke produk laptop. Bahkan menurut rumor yang beredar, laptop keluaran Xiaomi
akan menandingi produk Apple. Derasnya penjualan produk Xiaomi membuat pabrikan
satu ini gencar meluncurkan inovasi terbarunya. Banyak alternalif yang bisa
anda pilih jika ingin mencoba produk asal Xiaomi ini, salah satunya adalah Xiaomi
Mi Pad 7.9. Walau belum di dukung koneksi dari jaringan network, namun anda
masih bisa memanfaatkan Wi-fi bila ingin terhubung dengan akses internet. Lantas
apalagi keunggulan dari Xiaomi Mi Pad 7.9 ini, berikut kami hadirkan
penjelasannya.
Xiaomi Mi Pad 7.9 |
Spesifikasi Xiaomi Mi Pad 7.9
|
|
Salah satu keluarga Xiaomi ini memiliki ketebalan yang
standar dan pas serta bobot yang masih terbilang ringan yaitu sebesar 360 gram.
Jika di bandingkan dengan tablet dari merk lain yang bobotnya bahkan bisa
mendekati angka 700 gram. Xiaomi Mi Pad 7.9 lahir dengan layar beresolusi 1536
x 2048 pixels dan kerapatan hingga 324 ppi. Layar 7.9 inchi akan terlihat
jernih serta di dukungnya teknologi In Plane Switching (IPS) dan kemampuan
menghasilkan warna-warna hingga 16 juta banyaknya. Anda juga akan menikmati
layar yang sudah terlindungi dari proteksi Corning Gorilla Glass 3. Proteksi
ini akan meminimalisir efek dari benturan keras atau gesekan pada layar Xiaomi
Mi Pad 7.9. Seperti yang kami jelaskan di atas, Xiaomi Mi Pad 7.9 ini tidak di
lengkapi oleh slot sim card, sehingga tidak di dukung untuk melakukan panggilan
telepon dan SMS. Namun anda bisa menggunakan Wi-fi agar bisa terhubung dengan
akses internet, sehingga tak perlu khawatir bila anda ingin menggunakan social
media atau mendownload aplikasi yang
anda inginkan. Xiaomi Mi Pad 7.9 ini menghadirkan kamera belakang sebesar 8 MP
dan kamera depan sebesar 5 MP. Berbicara soal baterai, Xiaomi Mi Pad 7.9
termasuk menawarkan anda daya tahan baterai yang kuat yaitu sebesar 6700 mAh. Bila
anda bosan dengan warna putih atau hitam, Xiaomi Mi Pad 7.9 hadir dalam
beberapa pilihan warna yang menarik yaitu Blue, Green, Yellow, Pink, White,
Gray. Warna-warna ini bisa anda pilih sesuai selera anda tentunya.
Harga Xiaomi Mi Pad 7.9 Terbaru
Bulan / Tahun
|
Harga Baru
|
Harga Bekas
|
Januari 2015
|
Rp –
|
–
|
Februari 2015
|
Rp –
|
–
|
Maret 2015
|
Rp –
|
–
|
April 2015
|
Rp –
|
–
|
Mei 2015
|
Rp –
|
–
|
Juni 2015
|
Rp –
|
–
|
Juli 2015
|
Rp –
|
–
|
Agustus 2015
|
Rp –
|
–
|
September 2015
|
Rp 2.799.000,-
|
–
|