Harga HP Lenovo Terbaru 2016
Vendor ponsel asal China, Lenovo kembali berusaha mengisi pasar ponsel terjangkau di Indonesia. Pada awal tahun ini Lenovo meluncurkan smartphone berlayar 5 inci dengan harga relatif terjangkau. Lenovo S580, produk ini diklaim menggunakan desain yang ringkas dan ringan dengan cover belakang yang diberi ukiran laser untuk menambah sentuhan gaya di ponsel ini. Gaya yang jadi kekuatan di ponsel ini disebutkan karena produk ini memang menyasar segmen anak muda. Lenovo S580 memadukan desain yang stylish, kecepatan prosesor Quantumm snapdragon yang luar biasa dan aplikasi khusus lenovo yang sudah terintegrasi didalamnya sehingga membuat kedua produk ini menjadi pilihan Mengenai spesifikasi yang ditawarkan tentu sudah tidak diragukan lagi. Seperti apakah?
Lenovo S580 |
Spesifikasi Lenovo S580
|
|
Dapur pacunya, Lenovo mempercayakan pada Qualcomm Snapdragon 200, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7. Sebagai pelengkap kinerjanya, telah disematkan memori RAM sebesar 1 GB beserta pengolah grafis GPU Adreno 302. Sayangnya, smartphone ini berjalan pada sistem operasi Android 4.3 Jelly Bean kendati kabarnya dapat diperbarui hingga Android 4.4 KitKat.
Perangkat ini dilengkapi dengan kamera belakang 8MP dan kamera depan 2MP. Selain itu, handset ini juga memiliki penyimpanan 8GB yang dapat ditingkatkan hingga 32GB dan memiliki kemampuan dual SIM.
Lenovo S580 dilengkapi konektivitas GPRS, EDGE, 3G, HSDPA, Bluetooth dan Wi-Fi. Memiliki fitur Wi-Fi hotspot yang memungkinkan Anda membagikan koneksi internet ke perangkat lain. Selain itu handphone ini memiliki port micro USB yang dapat Anda gunakan untuk transfer data dan mengisi baterai serta jack audio 3.5mm.
Bulan / Tahun
|
Harga Baru | Harga Bekas |
Januari 2016
|
Rp 1.100.000 | Rp - |
Februari 2016
|
Rp 1.000.000 | Rp - |
Maret 2016
|
Rp - | Rp - |
April 2016
|
Rp - | Rp - |
Mei 2016
|
Rp - | Rp - |
Juni 2016
|
Rp - | Rp - |
Juli 2016
|
Rp - | Rp - |
Agustus 2016
|
Rp - | Rp - |
September 2016
|
Rp - | Rp - |
Oktober 2016
|
Rp - | Rp - |
November 2016
|
Rp - | Rp - |
Desember 2016
|
Rp - | Rp - |